Tentang Kami

Profil UPT Satuan Pendidikan SDN 2 Bendo   UPT Satuan Pendidikan SDN 2 Bendo atau yang sebelumnya dikenal dengan SDN Bendo 2 beralamat di Jalan Cimedang No.10 Kelurahan Bendo Kecamatan Kepanjenkidul. SDN 2 Bendo terletak di dalam gang yang tidak banyak dilalui kendaraan besar, sehingga mudah dijangkau dengan jalan kaki ataupun naik sepeda dan sangat aman untuk anak-anak. Selain itu, karena jauh dari keramaian dan kebisingan, proses pembelajaran pun bisa berjalan dengan nyaman bagi anak-anak maupun pendidik. Dengan halaman sekolah yang luas dan pohon-pohon yang menghiasi sekelilingnya membuat anak-anak bisa merasa nyaman saat bermain di dekolah. UPT Satuan Pendidikan SDN 2 Bendo memiliki 13 tenaga pendidik, 1 tenaga keperpustakaan dan 2 penjaga sekolah. Memiliki 5 bangunan yang terdiri 1 bangunan perpustakaan, 1 bangunan musholla, 1 bangunan yang terdiri dari 1 ruang kepala sekolah dan 1 ruang guru, dan 2 lainnya yang merupakan bangunan untuk ruang-ruang kelas.
Detail

Event Yang Akan Datang

Tampilkan Lebih Banyak
  • 20
  • Jun

ANTI BULLYING

20 Juni 2024 KOTA BLITAR

_STOP BULLYING_ Bullying hanya akan merusak moral anak bangsa. Dengan melakukan gerakan anti

  • 05
  • Jan

Jum'at Religi

05 Januari 2024 - 31 Desember 2024 UPT SATUAN PENDIDIKAN SDN 2 BENDO

  ​​​​KEGIATAN JUM'AT RELIGI Rutinan Jum'at Legi Di SDN 2 Bendo mulai

  • 06
  • Jan

PPDB

08 Januari 2024 - 01 Juli 2024 UPT SATUAN PENDIDIKAN SDN 2 BENDO

Pendataran Peserta Didik Baru Tahun 2024 di UPT Satuan Pendidikan SDN 2 Bendo akan segera

Postingan Terbaru

Tampilkan Lebih Banyak
Telepon

085606206711

Email

sdn2bendoblitar.sch.id@gmail.com

Kritik & Saran